
Cara paling mudah dalam menyelesaikan contoh kasus ini adalah dengan menggunakan Formula seperti berikut
Bagaimana cara kerja dari formula excel di atas ?. Sebelumnya lihat data yang sudah saya buat berikut
Dari data sederhana yang saya miliki di atas, untuk melihat dan mengcopy isi sel setiap baris ke-3 maka saya menggunakan bantuan Formula OFFSET karena formula ini bisa berfungsi untuk membangun ulang metode pembacaan sebuah rentang berdasarkan titik awal atau titik asal yang diberikan. Dimana titik awal data tersebut berada di sel A2.
=OFFSET($A$2
Dengan menggunakan model penulisan sel absolut(tanda $), menjadikan sel ini terkunci sehingga ia tidak akan berubah ketika kita mengcopynya ke sel-sel yang lain.(ROW(A1)*3)-1
Ini adalah formula yang bertugas untuk membaca baris mana yang akan kita copy, dalam hal ini adalah baris ke-3.
Hasil ini didapatkan dari hasil formulaROW(A1) : menghasilkan angka 1, kemudian dikali dengan 3 dan hasilnya dikurangi dengan angka 1.
Bukankah hasilnya adalah 2, karena (1 * 3) - 1 = 2 ? Mengapa menghasilkan data dari urutan ke-3 dan kelipatannya, bukan dari urutan ke-2?
Hal ini disebabkan karena dalam rumus di atas kita telah menentukan titik awal atau titik asal dari sel A2 (baris 2) sehingga sel ini di baca sebagai baris ke-0.
Semoga penjelasan yang cukup singkat ini, bisa membantu anda dalam mengcopy nilai-nilai dari sekumpulan data di setiap beris ke-n. Jika ada pertanyaan silahkan anda tulis di kolom komentar atau silahkan hubungi kami di sini
Jangan lupa klik tombol subscribe agar anda tidak ketinggal tutorial terbaru dari kami .
Incoming Search Terms
Cara cepat menyalin setiap baris tertentu di Excel Cara alternatif mengisi data dari urutan baris ke-n
Contoh dan cara menggunakan formula OFFSET di Excel
Mengambil Data di Cell tertentu menggunakan Rumus Offset
Penjelasan sederhana Fungsi OFFSET Microsoft Excel dan contoh penggunaannya
Terimakasih sudah membaca
Tutorial: Formula Excel Untuk Mengcopy Isi Data Setiap Baris Ke-n
Label: Formula Excel - Author: excelive
Tutorial: Formula Excel Untuk Mengcopy Isi Data Setiap Baris Ke-n
Label: Formula Excel - Author: excelive
Masih mau belajar lagi !
Yuk, klik tautan berikut ini :